Berita

 
Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015</div>

Pada musim giling tahun 2015, Gula Kristal Putih PG Ngadiredjo menjadi primadona. Meningkatnya kualitas gula PG Ngadiredjo ternyata tidak membutuhkan investasi yang besar, cukup Rp 100 juta saja. General Manager PG Ngadiredjo, Glen AT Sorongan mengatakan, pihaknya memang melihat adanya peningkatan kualitas gula setelah dilakukan perbaikan ...


Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015</div>

Pada musim giling tahun 2015, PT Perkebunan Nusantara X untuk kali pertama menerapkan Sistem Narada. Sistem baru yang mengambil nama salah satu tokoh perwayangan ini tidak lain untuk mengawal bahan baku. Salah satu staf IT Sekretaris Perusahaan PTPN X, Muhammad Rizal mengatakan, tahun ini ada sebelas ...


Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Selasa, 28 Juli 2015</div>

Setiap insan ingin menjadi manusia prima agar bisa meraih segala harapan dan impian. Untuk menjadi manusia prima sangatlah mudah, yaitu konsisten berpuasa. "Esensi utama manusia diperintahkan berpuasa agar manusia menjadi manusia yang prima," ujar KH Su'udi Sulaiman dalam tausiyahnya pada acara Halal Bihalal 1 Syawal 1436 ...


Terbit pada Senin, 27 Juli 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Senin, 27 Juli 2015</div>

Badan Pengawas Obat dan Makanan di Amerika Serikat (FDA) berencana menambahkan informasi kandungan gula tambahan pada label makanan. Langkah ini bertujuan untuk menginformasikan konsumen agar mereka dapat memilih jenismakanan dengan tepat. Seperti diberitakan The Daily Meal (26/07/15), FDA kembali mengajukan aturan baru mengenai informasi nilai gizi ...


Terbit pada Senin, 27 Juli 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Senin, 27 Juli 2015</div>

Tantangan PTPN X dalam menghadapi permasalahan di sisi on farm, khususnya iklim dan kondisi tanah, akan segera terjawab. Melalui kerja sama dengan perusahaan asal Jepang, Nippon Electric Company (NEC), PTPN X berupaya melakukan terobosan di sisi on farm dengan teknologi baru. Kerja sama yang terjalin ...