
Jakarta -Kementerian BUMN memberi penugasan kepada PT Perkebunan Nusantara X (PTPN X) melakukan impor gula mentah (raw sugar) sebanyak 381.000 ton. Gula tersebut nantinya akan dipakai untuk meningkatkan rendemen di pabrik-pabrik gula milik 5 BUMN perkebunan. Deputi Bidang Usaha Industri Agro dan Farmasi Kementerian BUMN, Wahyu Kuncoro, ...

Jakarta -Pemerintah berencana melakukan impor gula mentah (raw sugar) sebanyak 381.000 ton. Pemerintah menugaskan PT Perkebunan Nusantara X (PTPN X) untuk mendatangkan bahan baku untuk gula kristal putih (GKP) tersebut. Direktur Jenderal Perkebunan Kementerian Pertanian (Kementan), Gamal Nasir, mengatakan impor gula mentah dilakukan terutama untuk menjaga pasokan ...

Bisnis.com, KEDIRI - Direktur Utama PTPN X Subiyono mengakui perusahaannya mendapat penugasan dari Menteri BUMN untuk mengimpor raw sugar. "Ini bukan untuk kepentingan PTPN X. Ini untuk kompensasi menaikkan rendemen, untuk kesejahteraan petani. Kita tahu 70% petani rendemennya masih di bawah 8%," ujarnya saat dimintai konfirmasi ...

Pabrik Gula (PG) Lestari optimis bisa memperoleh rendemen diatas 8,5 persen pada musim giling 2016 ini. Untuk itu, PG Lestari akan menerapkan tiga strategi dalam meningkatkan kesadaran dan rasa memiliki di dalam diri semua karyawannya. General Manager PG Lestari, Soekamto Partowijoyo mengatakan untuk bisa mewujudkan dan meraih ...

Pada musim giling 2016, Pabrik Gula (PG) Pesantren Baru melakukan investasi baru di Stasiun Gilingan. Pabrik gula yang berlokasi di Kediri tersebut mengganti turbin penggerak di gilingan I dengan elektrifikasi yang menjadi pilihan untuk penghematan penggunaan energi. Manager Instalasi PG Pesantren Baru, Ramelan S. Sinaga mengatakan untuk meningkatkan kualitas pemerahan dan ...