
“gula itu digelontorkan untuk keperluan operasi pasar dengan kerja sama pemerintah daerah dan instansi terkait, dan dijual Rp11.750 per kilogram, atau lebih murah dibanding harga pasar yang mencapai antara Rp14 ribu hingga Rp15 ribu” Surabaya, (Antara Jatim) - Perseroan Terbatas Perkebunan Nusantara (PTPN) X, selaku BUMN ...

SURYA.co.id | SURABAYA - Dalam seminggu kedepan, harga gula di Jatim yang tidak wajar hingga tembus Rp 17.000 per kilogram dipastikan normal kembali. Jaminan tersebut disampaikan Gubernur Soekarwo, Rabu (25/5/2016) malam, di Gedung Negara Grahadi, usai memanggil semua pihak terkait gula di Jatim. Hadir dalam pertemuan tertutup di ruang kerja ...

LENSAINDONESIA.COM: Gubernur Jatim Soekarwo memastikan harga gula di Jatim bakal kembali turun di angka Rp 12 ribu per kilogram (kg). Untuk mewujudkan hal itu Pemprov Jatim telah menggandeng PTPN X, PTPN XI, RNI dan Bulog untuk menggelar operasi pasar besar-besarn khusus gula untuk menekan lonjakan harga ...

Tantangan bisnis di bidang agroindustri khususnya komoditas gula yang kian kompetitif dan munculnya perusahaan komoditas sejenis, menjadi tantangan nyata bagi PTPN X, khususnya PG Meritjan. Untuk itu guna memenangkan kompetisi tersebut diperlukan strategi yang ampuh. Alan Purwandiarto, General Manager PG Meritjan, mengutarakan bahwa pihaknya telah menyiapkan strategi khusus untuk ...

Pemerintah menargetkan produksi BUMN sektor pergulaan mampu mencapai 3,26 juta ton tahun ini. Angka itu berarti dua kali lipat jika dibandingkan dengan realisasi produksi musim giling tahun lalu 1,45 juta ton. Dengan adanya kebijakan tersebut semua pabrik gula yang ada mulai bersiap. Tak terkecuali, Pabrik Gula (PG) ...