Berita

 
Terbit pada Senin, 8 Juni 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Senin, 8 Juni 2015</div>

Di periode awal giling, Pabrik Gula (PG) Pesantren Baru sudah mendapatkan rendemen rata-rata 8,3 persen. Pabrik gula milik PT Perkebunan Nusantara X yang berlokasi di Kediri ini menargetkan rendemen hingga akhir giling diangka 8,97 persen. "Kami giling perdana tanggal 1 Juni 2015. Pada giling hari pertama, ...


Terbit pada Senin, 8 Juni 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Senin, 8 Juni 2015</div>

Pada musim giling tahun 2015, Pabrik Gula (PG) Pesantren Baru akan memroduksi gula kristal putih premium. Hal ini tidak lain untuk memenuhi permintaan pasar akan gula yang putih bersih. General Manager PG Pesantren Baru  Ir. H.Dwi Djoto Poerwantono, MM mengatakan, dengan penggantian beberapa mesin di dalam ...


Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015</div>

Dalam upaya mengepakkan sayap ekspansi bisnis, PT Nusantara Medika Utama (PT NMU), anak perusahaan PTPN X yang bergerak di bidang pelayanan kesehatan, menambah unit usahanya di Blitar. Adalah Rumah Sakit Cendana, awalnya Rumah Sakit Ibu dan Anak, yang pada tahun 2016 akan diubah oleh PT ...


Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015</div>

Setelah mengalami kerugian selama dua tahun berturut-turut, petani tebu berharap akan bisa memperoleh keuntungan pada musim giling tahun 2015. Dimana, memasuki musim giling tahun ini, pemerintah menunjukkan kepeduliannya terhadap industri gula tanah air. Ketua APTR PG Tjoekir H Yusi Usman mengatakan, para petani sangat berharap agar ...


Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015
<div class="node-info"> Terbit pada Jumat, 5 Juni 2015</div>

Turunnya harga minyak dunia membuat PT Energi Argo Nusantara, anak perusahaan PT Perkebunan Nusantara X, menghentikan kegiatan ekspornya. Hal ini tidak lain karena harga etanol dunia di bawah Harga Pokok Produksi (HPP). Direktur PT Enero Miftahul Huda mengatakan, permintaan bioetanol dari beberapa negara masih terus mengalir. "Kami ...