
Banyak kegiatan positif yang dilakukan oleh Ikatan Istri Keluarga Besar (IIKB) PT Perkebunan Nusantara X. Salah satunya adalah latihan bersama antara IIKB Pabrik Gula (PG). Selasa, 25 Agustus 2015, Perkumpulan Olahraga (PO) Anggraeni menggelar latihan bersama antar anggota. Panitia penyelenggara latihan bersama PO Anggraeni, Kristi Rosari ...

PT Perkebunan Nusantara X sangat menghargai kerja keras dan pengabdian seluruh karyawannya. Untuk itu, perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan ini, selalu memberikan apresiasi kepada para karyawannya. Komisaris Utama PT Perkebunan Nusantara X, Prof. Dr. Ir. Rudi Wibowo, MS menyampaikan terima kasih atas pengabdian 32 orang karyawan-karyawati ...

Antusiasme masyarakat yang hadir dalam acara peringatan HUT ke-70 Kemerdekaan RI di Pabrik Gula (PG) Meritjan semakin meningkat, meskipun matahari tengah berada di atas kepala. Mereka menunggu detik-detik dimulainya lomba panjat pinang dengan 1 sepeda gunung sebagai hadiah utama. Lemari es, setrika, dan lampu senter ...

Dalam rangka memperingati HUT RI ke-70, Kementrian BUMN melaksanakan Program bertema “BUMN Hadir Untuk Negeri”. Program ini bertujuan mendorong BUMN di Indonesia agar dapat memberikan sumbangan yang terbaik bagi negeri dan rakyat Indonesia. Program ini dilaksanakan serentak oleh seluruh BUMN di seluruh provinsi di Indonesia. Di ...

Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) Jawa Timur sangat mengapresiasi upaya pemerintah untuk mencapai swasembada gula yang berdaya saing. Untuk itu, APTRI Jawa Timur pun sangat berkomitmen untuk mendukung komitmen pemerintah, khususnya Gubernur Jawa Timur, Soekarwo yang mengharamkan gula impor masuk ke Jawa Timur. “Apapun bentuknya, ...